JADWAL KEGIATAN POSYANDU DESA PANDU SANJAYA TAHUN 2023
Apa Itu Posyandu ?
Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) adalah salah satu program kesehatan masyarakat yang dicanangkan oleh pemerintah Indonesia untuk meningkatkan kesehatan ibu dan anak di wilayah perkotaan dan pedesaan.
Program ini didirikan pada tahun 1984 dan pertama kali dicanangkan oleh Presiden...